Text
Studi Islam jilid II : ibadah
Buku ini. sengaja disusun penulisnya untuk mengisi kekurangan kepustakaan dalam pelajaran agama Islam yang bersifat comprehensive dan integrated, bai, untuk Madrasah Aliyah/sederajat maupun untuk Perguruan Tinggi Agama dan Umum.
Buku ini terdiri dari 3 jilid. Jilid pertama membahas masalah yang berhubungan dengan Akidah Islamiah atau Arkanul Iman. Jilid kedua membahas masalah yang berhubungan dengan Ibadah atau Ar-kanul' Islam. Sedang jilid ketiga membahas masalgh
yang berhubungan dengan Muamalah, yakni Mlukum Islam yang mengatur hubungan dan kegiatan manusia dalam kehidupan masyarakat, terutama hubungan manusia dalam keluarga dan hubungan beragama dan bermasyarakat antara umat yang berlainan agama.
B02920 | 297 ZUH s | Cyber Library Unas | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain