Text
Psikologi sosial
Buku ini disajikan dengan maksud untuk memahami garis-garis besar Psikologi Sosial. Akhir-akhır ini Psikologi Sosial berkembang dengan pesat. Meskipun bila dilihat dari sejarahnya Psikologi Sosial ma sih tergolong muda. Pada tahun 1908 terbitlah dua buku pertama yang berjudul "Social Psychology". Yang satu ditulis oleh seorang ahli Psikologi yaitu William McDougall, sedang yang satunya dikarang oleh seorang ahli sosiologi yaitu E.A. Ross. Di sini nampak bahwa Psikologi Sosial didekati dengan dua kaca mata, disatu fihak dari Psikologi, dilain fihak dari Sosiologi. Dari sudut Psikologi hendak melihat individu atau manusia dalam konteks sosialnya. Maka yang menjadi pusat perhatiannya ialah sikap, motif, ke- pemimpinan, situasi sosial yang mempengaruhi individu, masalah prasangka sosial, motive, ketertarikan antar pribadi, dan sebagainya.
B03781 | 302 SUA p | Cyber Library Unas | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
B03782 | 302 SUA p | Cyber Library Unas | Tersedia |
B03783 | 302 SUA p | Cyber Library Unas | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain