Text
Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Di Perguruan Tinggi
Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan sangat dibutuhkan oleh setiap warga negara. Pancasila sebagai dasar negara yang telah disepakati oleh para pendiri bangsa perlu dihayati oleh setiap warga negara, termasuk mahasiswa. Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan untuk Perguruan Tinggi ini dapat menjadi buku yang tepat pada Mata Kuliah Wajib Umum (MKWU) di setiap perguruan tinggi, demi membentuk kepribadian penerus bangsa yang memiliki moral dan karakter dalam berbangsa dan bernegara.
Buku Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegaraan Di Perguruan Tinggi ini sangat tepat dimiliki oleh mahasiswa dan dosen dalam mendukung perkuliahan. Buku ini juga dilengkapi dengan contoh bahan ajar, silabus Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) dan kontrak kuliah. Selain itu, buku ini juga dapat digunakan untuk menambah wawasan kebangsaan bagi setiap warga Negara Indonesia. Jadi tunggu apalagi, segera miliki buku ini karena akan memberikanmu ilmu yang bermanfaat. Buku ini terdiri dari 13 bab yang berisi tentang sebagai berikut
B26879 | 323.607 JAM p | Cyber Library Unas | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain