Text
Kebudayaan minoritas Tionghoa di Indonesia
Selama ini, minoritas Tionghoa di Indonesia lebih sering diidentifikasikan sebagai sebuah kelompok etnis yang berkecimpung semata-mata dalam bidang ekonomi. Aktivitas mereka dalam bidang lain, terutama kebudayaan, sering diabaikan. Padahal, dalam kesusastraan misalnya, kaum peranakan Tionghoa di Indonesia pernah menghasilkan karya-karya sastra yang dari segi jumlah lebih besar dari yang diproduksi oleh pribumi dan dari segi mutu boleh dibilang tak kalah tingginya.
B19995 | 305.8951 SUR k | Cyber Library Unas | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain