Text
Pengantar manajemen publik
Buku ini mengkaji semua tahap dan aspek penting dalam proses manajemen, disertai dengan contoh-contoh kasus yang relevan dan terkini. Harapannya buku ini bermanfaat bagi pembaca, baik akademisi, mahasiswa, pengamat dan para pengambil keputusan yang seyogyanya memiliki sandaran teoritik yang memadai dalam mengelola urusan publik di negeri ini. Secara khusus buku ini telah didekasikan oleh para pengurus, anggota AsIAN, dan penulis lain kepada para mahasiswa agar semakin banyak referensi dalam memahami manajemen publik.Tentang buku edisi pertama ini " buku ini menjadi kebutuhan mendesak dalam penyelesaian masalah masalah publik mahasiswa,dosen pengamat dan praktisi pemerintah wajib pembacanya " prof agus pramusinto MDA ph guru besar departemen manajemen dan kebijakan publik FISIPOL UGM dan ketua komisi aparatur sipil negara
B16252 | 658.001 PEN p | Cyber Library Unas | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain