Text
John P kotter on whats leaders really do : kepemimpinan dan perubahan
"Banyak orang membicarakan 'kepemimpinan' tetapi hanya menguraikan 'manajemen,' hanya berbicara mengenai gaya memerintah, hanya memberikan pidato mengenai timbulnya kekacauan yang disebabkan oleh adanya lebih dari satu pemimpin, atau bahkan berbicara dengan istilah-istilah mistis yang tidak dimengerti. Saya telah menyaksikan pemikiran kacau-balau ini pada orang- orang yang sesungguhnya cerdas. Bila orang-orang yang kapabel berbicara secara demikian, itu merupakan indikasi tentang perlunya pemahaman yang lebih baik mengenai apa sesungguhnya yang dilakukan oleh para pemimpin."
-Dari kata pendahuluan buku John P. Kotter on What Leaders Really Do
John P. Kotter adalah Guru Besar Kepemimpinan Konosuke Matsushita di Harvard Business School dan seorang pembicara ulung yang kerapkali tampil dalam pertemuan-pertemuan manajemen puncak di seluruh dunia. la adalah penulis buku laris Leading Change (HBS Press) dan pakar bagi materi Realizing Change, sebuah program CD-Rom interaktif yang dikembangkan oleh Harvard Business School Publishing, Massachusetts. la tinggal di Ashland, New Hampshire, dengan istrinya, Nancy, beserta putra-putrinya, Caroline dan Jonathan.
B15896 | 303.34 KOT j | Cyber Library Unas | Tersedia |
B15897 | 303.34 KOT j | Cyber Library Unas | Tersedia |
B15898 | 303.34 KOT j | Cyber Library Unas | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Tidak tersedia versi lain